04 Maret 2021
Kelompok Informasi Masyarakat
530 Kali
1
Pada saat ini Program Pemerintahan sangat fokus kepada Ibu Hamil dan Balita yang dimana penyaluran melalui Program Pencegahan Stunting. Presiden sendiri mempunyai target tentang program ini dengan tujuan menjadikan Indonesia Zero Stunting yang artinya tidak ada Stunting satupun di negara kita ini. Tentu para garda terdepan dari pihak Program ini tak jauh dari para gerakan PKK dan Kader Dari pusat hingga Desa yang berdekatan sosialnya dengan setiap warga masyarakat sekitar.
Dengan tujuan mendukung Program Pemerintah ini maka Kader dan Gerakan PKK ...